CariDotMy

 Forgot password?
 Register

ADVERTISEMENT

View: 3393|Reply: 6

TIPS: Bagaimana Cara Mengeluarkan Air dari Telinga?

[Copy link]
Post time 29-7-2021 08:13 PM | Show all posts |Read mode
Air boleh saja masuk ke dalam telinga saat anda sedang berenang.

Berikut ini beberapa cara mengeluarkan air dari telinga yang benar dan mudah dilakukan:
1. Berbaring  secara mengiring

Cara mengeluarkan air dari telinga dapat dilakukan dengan mudah. Anda hanya perlu berbaring di sisi telinga yang tersumbat air selama beberapa minit . Air akan secara perlahan keluar dengan sendirinya disebabkan oleh tarikan graviti.

2. Goyangkan telinga
Cara sederhana lainnya adalah dengan menggoyangkan telinga agar air boleh  keluar. Cara mengeluarkan air dari telinga ini dimulai dengan menarik atau menggoyangkan daun telinga secara perlahan sementara menyampingkan kepala ke arah bawah atau bisa juga dengan menggoyangkan kepala dari satu sisi ke sisi lainnya.

3. Mengunyah
Mengunyah bisa menjadi salah satu cara mengeluarkan air dari telinga. Anda hanya harus menggoyangkan mulut untuk membuka saluran telinga dan membuat air keluar. Kunyahlah  atau menguap untuk melonggarkan saluran telinga.

4. Teknik ruang hampa
Anda dapat mengeluarkan air dengan menciptakan ruang hampa udara untuk menarik air dari dalam telinga. Pertama, mengiringkan kepala ke arah telinga yang tidak tersumbat dan tangkupkan telapak tangan di atas telinga yang tersumbat.
Selanjutnya tarik telapak tangan ke depan dan belakang dalam gerakan yang cepat. Saat anda menarik telapak tangan ke arah telinga, ratakan telapak tangan dan tangkupkan saat menariknya menjauh dari telinga.

Setelahnya, miringkan kepala ke arah telinga yang tersumbat untuk mengeluarkan air dalam telinga.

5. Coba Manuver Valsalva
Manuver Valsalva berguna untuk membuka saluran telinga. Untuk melakukannya, anda harus bernafas dengan dan kemudian menutup mulut dan menutup lubang hidung dengan memicitnya secara perlahan.
Perlahan-lahan, keluarkan udara dari telinga sampai Anda mendengarkan suara meletup yang menandakan bahwa saluran telinga sudah terbuka. Lakukan cara ini secara perlahan karena bila dilakukan secara keras dapat merosakkan gendang telinga.

6. Berikan wap
Wap hangat dapat membantu mengeluarkan air dari telinga, anda boleh mandi menggunakan air hangat atau membuat wap dengan mengisi air panas ke dalam mangkuk yang besar.
Hati-hati ketika menggunakan air hangat diatas mangkuk. Pastikan beri jarak antara wajah anda dengan mangkuk air panas tersebut, miringkan kepala lalu pastikan wap mengarah ke telinga.

7. Gunakan hair dryer
Tak hanya untuk mengeringkan rambut, hair dryer rupanya juga dapat dimanfaatkan sebagai salah satu cara mengatasi telinga tersumbat karena dimasuki air. Panas dari pengering rambut ini dapat membantu menguapkan air di dalam telinga Anda. Namun, set masa  panas di blow dryer yang paling rendah sambil meletakkan hair dryer dengan jarak sekitar 30 sentimeter dari telinga yang tersumbat.
Gerakkan hair dryer maju dan mundur dari telinga sambil menarik daun telinga secara perlahan agar udara hangat dari hair dryer boleh masuk ke dalam telinga.

8. Titiskan ubat titis telinga
Kalau malas, anda boleh membeli ubat titis telinga di farmasi  sebagai cara mengeluarkan air dari telinga. Rata-rata ubat titis telinga berbahan dasar alkohol.

Apabila anda masih kesulitan mengeluarkan air dari telinga atau mengalami gangguan pada telinga yang menyebabkan adanya infeksi, segera berjumpa doktor untuk pemeriksaan yang tepat.

Rate

1

View Rating Log

Reply

Use magic Report


ADVERTISEMENT


Post time 30-7-2021 04:34 PM From the mobile phone | Show all posts
Byknya cara, 1 pun x pernah cuba lagi.
Reply

Use magic Report

 Author| Post time 30-7-2021 10:24 PM From the mobile phone | Show all posts
Rdizz replied at 30-7-2021 04:34 PM
Byknya cara, 1 pun x pernah cuba lagi.

Boleh la try yer ..biasanya klu berenang la air masuk telinga..
Reply

Use magic Report

Post time 30-7-2021 10:46 PM From the mobile phone | Show all posts
I selalu buat no.1 tu.. nnti rasa suam je air yg keluar tu ahaha
Reply

Use magic Report

Post time 30-7-2021 10:51 PM From the mobile phone | Show all posts
Pokok biaseye akn ltk bbrapa titik air (ikot byk mn air kat dlm telinga). Pastu keluarkan semula jgn tggu lama2...nnt air x keluar plak......
Reply

Use magic Report

Post time 8-9-2021 12:34 PM From the mobile phone | Show all posts
Good tips!
Reply

Use magic Report

Follow Us
Post time 8-9-2021 02:44 PM From the mobile phone | Show all posts
Tq for info
Reply

Use magic Report

You have to log in before you can reply Login | Register

Points Rules

 

Category: Lawak & Santai


ADVERTISEMENT



 

ADVERTISEMENT


 


ADVERTISEMENT
Follow Us

ADVERTISEMENT


Mobile|Archiver|Mobile*default|About Us|CariDotMy

29-11-2024 05:27 AM GMT+8 , Processed in 0.054125 second(s), 22 queries , Gzip On, Redis On.

Powered by Discuz! X3.4

Copyright © 2001-2021, Tencent Cloud.

Quick Reply To Top Return to the list