Masih di sekitar Kawasan Taman Nasional Bromo Tengger semeru.
Jeep atau populer dikenal dengan Nama Hardtop adalah salah satu transportasi utama saat kita menjelajah kawasan Wisata Gunung Bromo. Kapasitas maximal adalah 5 orang. Selain sebagai Transportasi utama, Jeep juga bisa dijadikan spot foto yang instagramable. Mesin Jeep yang berkapasitas besar dan berpenggerak 4WD di yakini mampu melibas semua jalur tanjakan di sekitar Taman Nasional Bromo Tengger Semeru dan dijadikan sebagai Pekerjaan sampingan warga sekitar Lereng Gunung Bromo sebagai Sopir Jeep.